Berikut cara membuat resep masakan carjun chiken soup
RESEP MASAKAN CARJUN CHIKEN SOUP
Bahan – bahan :
- Minyak olive 5 sdm
- Bawang Bombay 3 buah, cincang
- Bawang putih 8 siung
- Paprika hijau 3 buah di cingcang
- Dada ayam 2 kg, buang kulit
- Kaldu ayam 3 liter
- Tomat kaleng 2 kaleng, potong dadu
- Beras 200 grm
- Biji jagung 3 kaleng
- Kacang hijau / polong 2 kaleng
- Jeruk nipis 4 sdm
- Thyme 4 sdm
- Oregano 2 sdm
- Paprika bubuk 2 sdm
- Tabasco untuk rasa
- Pelengkap / garnish : daun ketumbar, cincang
- Tumis bawang Bombay, bawang putih, dan paprika hijau sampai layu, kemudian masukkan ayam yang sudah dipotong dadu aduk-aduk, rata-rata kurang lebih 5 menit sampai ayam berubah warna. Jaga jangan sampai gosong.
- Masukkan kaldu ayam, tomat, beras, biji jagung, dan kacang polong, kemudian masukkan bumbu-bumbu jeruk nipis thyme oregano, paprika bubuk dan Tabasco kemudian aduk-aduk rata dengan api sedang tidak sampai mendidih.
- Siap disajikan, bisa ditambah pelengkap daun ketumbar.
0 komentar:
Posting Komentar