Berikut ini cara membuat Resep masakan petai bada kariang khas derah padang. Selamat mencoba!!
RESEP MASAKAN GORENG PETAI BADA KARIANG (PADANG)
Bahan-bahan :
- 8 papan petai
- 250 gram teri tawar basah
- minyak secukupnya, untuk menggoreng dan menumis
- 10 buah bawang merah
- 50 grm cabai merah giling
- 1 sdt garam
- buang serat kedua tepi petai, cuci bersih, iris tipis beserta kulitnya, goreng sampai kekuningan (jangan terlalu kering), angkat, sisihkan.
- goreng teri tawar sampai matang, angkat, sisihkan.
- tumis bumbu halus sampai harum. masukkan teri dan petai gereng, masak sampai bumbu meresap, angkat, sajikan dengan nasi hangat.
0 komentar:
Posting Komentar